Atlet Dari Berbagai Negara Mulai Tiba Di Paris

  • 2 bulan yang lalu
PARIS, KOMPAS.TV - Gelombang kedatangan atlet dunia mulai terlilhat di bandara Kota Paris. Beberapa benda pribadi turut dibawa para atlet, untuk meredam rasa stres selama bertanding di arena olimpiade.

Atlet dan ofisial dari kontingen olahraga dunia mulai berdatangan di kota Paris. Olimpiade paris memang semakin dekat. Kota parispun mulai dipenuhi oleh atlet atlet dunia yang siap berebut medali. Wajah-wajah bersemangat terlihat, diantaranya maria luisa doig calderon, yang akan jadi pembawa bendera untuk kontingen peru.


#olimpiadeparis
#atlet
#kotparis

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/525471/atlet-dari-berbagai-negara-mulai-tiba-di-paris

Category

🗞
News

Dianjurkan