RIO DE JANEIRO, KOMPAS.TV - Inilah Presiden Prabowo Subianto bersama para pemimpin negara-negara melakukan sesi foto bersama dalam KTT BRICS 2025 di Rio De Janeiro, Brasil, pada Senin (7/7/2025).
Prabowo tampak berada di barisan paling depan dalam sesi foto bersama tersebut.
Tampak, di barisan depan terdapat Perdana Menteri (PM) India Narendra Modi hingga Presiden Brasil Lula Da Silva.
Baca Juga [FULL] Airlangga Beberkan Hasil Kesepakatan dari KTT BRICS yang Dihadiri Prabowo di https://www.kompas.tv/nasional/603741/full-airlangga-beberkan-hasil-kesepakatan-dari-ktt-brics-yang-dihadiri-prabowo
#presidenprabowo #prabowo #kttbrics
Video Editor: Noval
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/603848/momen-presiden-prabowo-isi-barisan-depan-saat-foto-bersama-pemimpin-dunia-di-ktt-brics