00:00Kementerian Dalam Negeri, Kemendagri menggelar rapat bersama Bupati Trenggalek dan Sekda Provinsi Jawa Timur secara tertutup di Gator Kemendagri Selasa 24 Juni.
00:12Rapat tersebut membahas sengketa kepemilikan 16 pulau di Jawa Timur yang diklaim oleh Kabupaten Trenggalek dan Tulung Agu.
00:20Usai rapat tersebut Sekjen Kemendagri Tom Sitohir menegaskan untuk sementara 16 pulau yang bersengketa ini masuk wilayah administratif Jawa Timur.
00:30Dari hasil rapat tersebut kita menetapkan bahwa 16 pulau tersebut untuk sementara masuk dalam cakupan wilayah administrasi Provinsi Jawa Timur.
00:56Jadi tidak masuk Trenggalek, tidak juga masuk Tulung Agung, masuk wilayah administrasi Provinsi Jawa Timur.
01:08Kemendagri akan mengadakan rapat lanjutan untuk memutuskan wilayah administrasi dari 16 pulau tersebut pada awal Juli mendatang.
01:16Kemendagri juga menegaskan akan berhati-hati dan menunggu masukan dari semua pihak dalam melakukan proses evaluasi sengketa pulau yang sebelumnya diklaim 13 pulau menjadi 16 pulau sengketa antara Kabupaten Trenggalek dan Tulung Agung di Jawa Timur.
01:33Dari Jakarta, Asfar Muhammad, Kantor Berita Antara, mewartakan.
01:36Dari Jakarta, Asfar Muhammad, Kantor Berita Antara, mewartakan.