Tim Resmob Polresta Pekanbaru Riau Terlibat Pengejaran dengan Residivis Pelaku Perampokan

  • 15 hari yang lalu
KOMPAS.TV - Dengan menggunakan sepeda motor, polisi mengejar pelaku perampokan yang kabur di Jalan Ahmad Dahlan.

Pelaku yang berusaha kabur bahkan nekat menabrakkan mobilnya ke sejumlah pengendara lain.

Polisi sempat memberikan tembakan peringatan.

Namun pelaku tetap memacu kendaraannya dengan kecepatan tinggi.

Baca Juga Detik-detik Pesawat Tergelincir di Bandara Weda Bay Halmahera Tengah di https://www.kompas.tv/video/510370/detik-detik-pesawat-tergelincir-di-bandara-weda-bay-halmahera-tengah



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/510371/tim-resmob-polresta-pekanbaru-riau-terlibat-pengejaran-dengan-residivis-pelaku-perampokan