Aman Abdurrahman Divonis Hukuman Mati

  • 6 tahun yang lalu
Terdakwa kasus terorisme, Aman Abdurrahman divonis hukuman mati di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jumat (22/6) pagi.



Aman Abdurrahman terbukti bersalah karena dianggap telah terlibat sejumlah aksi terorisme di tanah air.

Dianjurkan