Pengintaian Peredaran 1 Ton Sabu Batam Sejak Desember 2017

  • 6 tahun yang lalu
Wakasal Laksdya Achmad Taufiqoerrochman mengatakan, pengungkapan peredaran satu ton lebih sabu di batam Kepulauan Riau merupakan hasil pengintaian sejak bulan Desember 2017 lalu.



Jaringan narkoba ini berusaha menyelundupkan sabu ini lewat wilayah selatan Indonesia.