Skip to playerSkip to main contentSkip to footer
  • 2 days ago
DAILY REPORT - Pelaksanaan event Beautiful Malino 2025 tinggal menghitung. Anda tentu sudah tak sabar ingin kembali melepas rindu pada event terbesar dan termegah di sulawesi selatan ini. Tapi ada baiknya Anda simak dulu 10 informasi penting seputar Beautiful Malino 2025 berikut ini. Yuk simak ulasannya.
Transcript
00:0010 Informasi Penting Tentang Beautiful Malino 2025
00:04Pelaksanaan event Beautiful Malino 2025 tinggal menghitung hari.
00:15Anda tentu sudah tak sabar ingin kembali melepas rindu pada event terbesar dan termegah di Sulawesi Selatan ini.
00:22Tapi ada baiknya, Anda simak dulu 10 informasi penting seputar Beautiful Malino 2025 berikut ini.
00:31Beautiful Malino tahun ini akan berlangsung selama 5 hari, mulai dari tanggal 9 hingga 13 Juli 2025 di kawasan hutan Pinus Malino, Kabupaten Goa.
00:44Tahun ini, Beautiful Malino mengusung tema Colors of Culture sebagai ruang harmoni yang mengemas budaya Nusantara dengan mempertemukan seni, kuliner, dan tradisi.
00:54Beautiful Malino 2025 dibagi ke dalam 3 zona.
00:59Di lokasi ini, pengunjung dapat menikmati art and culture show, bazar kuliner, hingga instalasi seni Malino Magical Forest.
01:06Di lokasi ini, pengunjung dapat berkema, dipadukan dengan pertunjukan seni dan layar tancap.
01:13Lokasi ini menjadi tempat berlangsungnya beragam hiburan harian yang penuh warna dan aktivitas kekinian.
01:19Beragam kegiatan yang akan digelar, antara lain,
01:26Pangung utama Beautiful Malino 2025 akan dimeriahkan oleh artis nasional,
01:34Di antaranya, Malik and Essentials, Picekota, Lobau, Raim Laude, Vanessa.
01:41Tak ketinggalan para musisi lokal dan komunitas kreatif sulsel lainnya.
01:47Pemerintah Kabupaten Goa menargetkan 100 ribu pengunjung dalam 5 hari pelaksanaan.
01:53Bukan hanya tentang pertunjukan budaya,
01:57Event ini juga menyatukan banyak kekuatan lokal seperti seniman, UMKM, hingga komunitas.
02:02Tiket dijual seharga 12.500 dan seluruh pemesanan secara digital berbasis barcode.
02:10Pengunjung cukup menunjukkan barcode tiket di pintu masuk.
02:13Sistem barcode ini bersifat satu kali pemindaian.
02:17Para pengunjung diminta ikut berperan serta dalam menjaga kebersihan Kota Malino
02:22dengan membuang sampah pada tempat yang telah disediakan.
02:26Untuk mengantisipasi kemacetan, dilakukan sistem buka-tutup jalan.
02:31Berlaku dari depan posek Tinggi Moncong sampai kawasan Pinus.
02:36Tersedia sejumlah lokasi parkir resmi.
02:38Ingat, jalan depan Pinus dilarang parkir.
02:42Jadi gimana nih guys?
02:44Sudah siap ke Malino?
02:45Jangan sampai ketinggalan ya!
02:46Terima kasih telah menonton!
03:00Terima kasih.

Recommended