Setelah viralnya Ridwan Kamil ikut protes Super Air Jet delay di Bali, kini Helmy Yahya mengungkapkan unek-uneknya saat mengalami delay di Banyuwangi.
Dalam videonya, ia mengatakan bahwa dirinya memahami Ridwan Kamil yang melayangkan protes langsung kepada petugas bersama dengan penumpang lainnya.
“Jadi saya juga mengalami hal yang sama, saya dari Banyuwangi meresmikan pabrik skincare dan beauty product punya salah satu murid saya,” ujar Helmy, dikutip dari video Instagram pada Senin, 14 Juli 2025.
Ia mengingatkan bahwa penumpang juga punya kepentingan dan dirugikan dengan penundaan yang terjadi.
Pro TV - Televisi Digital Berjaringan
Pro TV (@protv_id) bagian dari ekosistem Promedia Teknologi Indonesia (@promediateknologi) - SUBSCRIBE OFFICIAL CHANNEL YOUTUBE : @protv_official | PROMEDIA TV www.protv.id