Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) peringatkan potensi gempa di dua Megathrust Indonesia. Gempa Megathrust adalah gempa sangat besar yang terletak pada pertemuan lempeng samudera (Indo-Australia) dan lempeng benua (Eurasia).
Menurut Kepala Pusat Gempabumi dan Tsunami BMKG, Daryono, potensi gempa besar bisa terjadi di Indonesia, yakni di seismic gap Megathrust Selat Sunda dengan kekuatan M 8,7 dan Megathrust Mentawai-Siberut M 8,9. Seismic gap merupakan kawasan lempeng aktif namun jarang mengalami gempa dalam jangka waktu sangat lama.
Saksikan selengkapnya dalam video berikut.
Menurut Kepala Pusat Gempabumi dan Tsunami BMKG, Daryono, potensi gempa besar bisa terjadi di Indonesia, yakni di seismic gap Megathrust Selat Sunda dengan kekuatan M 8,7 dan Megathrust Mentawai-Siberut M 8,9. Seismic gap merupakan kawasan lempeng aktif namun jarang mengalami gempa dalam jangka waktu sangat lama.
Saksikan selengkapnya dalam video berikut.
Category
🗞
Berita