Mimpi Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi 8% di Era Prabowo-Gibran

  • 21 days ago
Presiden terpilih Prabowo Subianto yakin mampu membuat ekonomi Indonesia tumbuh 8 persen dalam tiga tahun sejak ia menjabat. Bahkan, Prabowo mengklaim pertumbuhan ekonomi bisa melampaui 8 persen dalam satu periode masa jabatannya.

Namun, ia menekankan pertumbuhan itu tak bisa dicapai dalam satu tahun. Setidaknya membutuhkan waktu sekitar tiga tahun. Menurut Prabowo, berbagai program yang telah dijalankan Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan dilanjutkan oleh pemerintahannya nanti. Di antaranya hilirisasi dan swasembada pangan hingga energi yang dinilai sebagai kunci utama untuk mencapai pertumbuhan ekonomi hingga 8 persen.

Recommended