Ahli Kriminolog Nilai ada Perencanaan Dalam Kronologi Penembakan Yosua Versi Penyidik

  • tahun lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV Ahli Kriminolog Muhammad Mustofa menjelasakan bahwa berdasarkan kronologi kasus Ferdy Sambo yang diberikan oleh penyidik.

Muhammad Mustofa menilai bahwa kasus Ferdy Sambo ada perencanaan.

"berdasarkan ilustrasi tadi dan berdasarkan kronologi yang diberikan penyelidik kepada saya, saya melihat disana terjadi perencanaan,"ujar Mustofa

Baca Juga Ahli Forensik Pemeriksa Otopsi Kedua Jenazah Yosua Identifikasi Ada 5 Luka Tembak Masuk di https://www.kompas.tv/article/359716/ahli-forensik-pemeriksa-otopsi-kedua-jenazah-yosua-identifikasi-ada-5-luka-tembak-masuk

Hal ini disampaikan oleh Mustofa saat berikan keterangan di sidang lanjutan lima terdakwa Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, Richard Eliezer, Ricky Rizal, Kuat Maruf di pengadilan negeri Jakarta Selatan pada Senin (19/12/2022)

Video Editor: Agung Ramdani

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/359725/ahli-kriminolog-nilai-ada-perencanaan-dalam-kronologi-penembakan-yosua-versi-penyidik

Dianjurkan