Permintaan Maaf Bharada E Bisa Pengaruhi Putusan Hakim?

  • 2 tahun yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Bharada E sebelum sidang pemeriksaan saksi, memang ingin meminta maaf langsung kepada keluarga Brigadir J.

Eliezer pada pekan lalu, juga sudah meminta maaf yang ia bacakan di ruang sidang Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Baca Juga Bharada E Minta Maaf, Ayah Brigadir J: Kami Memaafkan di https://www.kompas.tv/article/339221/bharada-e-minta-maaf-ayah-brigadir-j-kami-memaafkan

Keluarga Brigadir Yousa Hutabarat sudah memaafkan Bharada E, namun proses hukum diserahkan ke hakim.

Permintaan maaf Eliezer ini dinilai bisa mempengaruhi putusan hakim.

Ada 12 saksi dalam sidang Bharada Eliezer, dari pihak keluarga yosua dan pengacaranya.

Saksi turut menjelaskan peristiwa saat jenazah Yosua dibawa ke Jambi, pada 8 Juli lalu.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/341578/permintaan-maaf-bharada-e-bisa-pengaruhi-putusan-hakim

Dianjurkan