Sopir Truk yang Melindas Anggota Patwal Menyerahkan Diri

  • 3 tahun yang lalu
Anggota Patwal Ditlantas Polda Metro Jaya tewas akibat kecelakaan lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek. Korban meninggal di tempat akibat terlindas truk.



Saat itu Iptu DS tengah melakukan pengawalan Tim Supervisi Polda Metro Jaya. Kejadian bermula saat petugas meminta truk untuk menepi. Tiba-tiba truk banting kanan dan menghimpit Iptu DS. Akibat terhimpit, motor dan korban terjatuh ke kiri lalu terlindas truk. Sopir dan kernet truk sempat melarikan diri. Namun, akhirnya menyerahkan diri ke kantor PJR Cikampek.



Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.
Sopir Truk yang Melindas Anggota Patwal Menyerahkan Diri

Dianjurkan