Agar Disiplin Pakai Masker Harus Ada Sanksi | Katadata Indonesia
  • 3 tahun yang lalu
Pasar-pasar di Indonesia tidak di disain untuk menghadapi pandemi. Koridornya rata-rata hanya 2 meter, bahkan ada yang hanya 1 meter. Oleh karena itu harus ada tindakan untuk mendisiplinkan masyarakat dengan ketat dan harus ada sanksi.

Peyuluhan sudah dilakukan di seluruh pasar di Indonesia yang berjumlah 9200 pasar dengan jumlah pedagang sekitar 7,2 juta pedagang.

Menggunakan masker harusnya sudah menjadi gaya hidup dan kebutuhan sehari-hari layaknya menggunakan baju.

Protokol kesehatan di pasar harus diterapkan semaksimal mungkin, karena pasar tidak mungkin di tutup. Hal ini karena menyangkut ekonomi banyak masyarakat, tidak hanya pedagang, tapi juga petani sebagai pemasok barang di pasar.
======================================================

Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData

Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.

Official Website : https://katadata.co.id/
Youtube : https://www.youtube.com/c/KatadataIndonesia
Instagram : https://www.instagram.com/katadatacoid
Facebook : https://www.facebook.com/katadatacoid/
Twitter : https://twitter.com/katadatacoid

======================================================
Dianjurkan