Pemkot Bekasi Alokasikan Dana Jaring Pengaman Sosial untuk Penerapan PSBB

  • 4 tahun yang lalu
BEKASI, KOMPAS.TV - Pemberlakuan PSBB di Bekasi, Jawa Barat telah di setujui Menteri Kesehatan.

Pemkot Bekasi akan membuat aturan khusus dalam penerapan PSBB.

29 titik check point didirikan di seluruh Kota dan Kabupaten Bekasi, sebagai bagian penerapan PSBB.

Sebelum PSBB disetujui, Pemerintah Kota Bekasi sudah lebih dulu melarang beroperasinya pusat perbelanjaan, dan pusat keramaian.

Bagaimana persiapan pemerintah Kota Bekasi? Berikut penjelasan langsung dari Wali Kota Bekasi, Rachmat Effendy.



Dianjurkan