Ridwan Kamil: Kemungkinan Ada Salah Konstruksi Tanggul yang Jebol

  • 5 tahun yang lalu
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengatakan kemungkinan ada salah konstruksi dari tanggul yang jebol sehingga mudah tergerus air.

Selain itu Ridwan Kamil juga meminta Bupati Bandung Dadang Naser untuk memeriksa pola tanam di hulu yang kemungkinan berpengaruh terhadap jalur air yang kurang terkendali dengan baik.