Pertama Kali, IFC Gelar "Media Viewing Trend"

  • 6 tahun yang lalu
Indonesian Fashion Chanver (IFC) undang media untuk perkenalkan tren tata busana.

Belasan desainer Indonesia menyemarakkan acara bertajuk "Media Viewing Trend 2019" ini.

IFC mendukung kekuatan konten lokal yang diperlihatkan para desainer. IFC juga mendorong target pemerintah jadikan Indonesia sentra fashion dunia di tahun 2025.

Ragam fashion dihadirkan sebagai prediksi tren 2019, mulai dari yang sporty hingga yang eksentrik dan bernuansa etnik.

Ke depan, IFC akan menggelar acara ini secara rutin

 

Dianjurkan