AHY di Undang Oleh BANK DUNIA Berbagi Kisah di acara World Bank Land Conference

  • 25 hari yang lalu
Bank dunia mengundang menteri Agraria dan tata ruang/Kepala badan pertahanan Nasional AHY di Wahington DC pada senin 13 Mei 2024

Dalam kesempatan ini AHY berbagi kisah tentang Suksesnya Indonesia kepada negara negara lain

Atas Izin dari Pak Jokowi AHY pun menyanggupi memenuhi undangan Bank Dunia tersebut.

Dianjurkan