[FULL] Menhub Budi Karya dan Menko PMK Muhadjir Tinjau Arus Mudik Lebaran 2024 di Pelabuhan Merak
  • 14 hari yang lalu
MERAK, KOMPAS.TV - Menhub Budi Karya Sumadi dan Menko PMK, Muhadjir Effendy meninjau situasi arus mudik Lebaran 2024 di Pelabuhan Merak, Banten pada Minggu, (7/4/2024).

"Berdasarkan evaluasi yang kami lakukan penanganan penyeberangan saat ini berjalan sangat lancar dan sangat baik," ujar Menko PMK, Muhadjir Effendy.

"Angka penyeberang ini mengalami kenaikan yang sangat drastis, Pak Kapolda melaporkan ada kenaikan 65%," lanjutnya.

Baca Juga Antrean Kendaraan Pemudik Mengular di Dermaga Eksekutif Pelabuhan Merak di https://www.kompas.tv/video/498840/antrean-kendaraan-pemudik-mengular-di-dermaga-eksekutif-pelabuhan-merak

#lebaran2024 #mudik2024 #menhub #menkopmk

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/498869/full-menhub-budi-karya-dan-menko-pmk-muhadjir-tinjau-arus-mudik-lebaran-2024-di-pelabuhan-merak
Dianjurkan