Menikmati Museum Islam dan Wahana Air di Bekasi

  • 3 months ago

Museum sejarah Islam di Bekasi, Jawa Barat, memiliki aneka koleksi barang peninggalan para nabi. Selain itu, pengunjung juga bisa melihat miniatur Masjidil Haram Makkah. 

 

Setelah mengunjungi museum, pengunjung juga bisa menikmati wahana air yang lokasinya tidak jauh dari museum.

 

Reporter: Ayu Pratiwi

Recommended