Berbalik Arah Anjlok 1,3%, IHSG Makin Jauhi Level ATH

  • 5 months ago
IHSG berbalik merosot 1,08% ke 7.205,20. sesi I Selasa (9/1). Sektor barang baku tumbang 3,57%, Transportasi dan logistik merosot 1,52%, infrastruktur anjlok 1,29%. Saham group Prajogo Pangestu menjadi pemberat setelah naik tinggi di 2023. Saham TPIA anjlok 20,00%, BREN terpangkas 17,04%, BRPT turun 13,26%.

Di tengah pelemahan IHSG, Wallstreet rebound di perdagangan Senin waktu setempat, dengan Nasdaq mencetak kenaikan pertama di 2024. Investor natikan data inflasi AS untuk periode Desember, untuk membentuk ekspektasi terhadap jalur suku bunga the Fed.