Bocah Tenggelam Di Sungai Siak, Tim SAR Cari Gunakan Aqua Eye

  • 6 bulan yang lalu
RIAU ONLINE, PEKANBARU - Seorang bocah laki-laki berusia 13 tahun dilaporkan tenggelam di Sungai Siak, dekat Jembatan Leton III, Kecamatan Senapelan, Pekanbaru, Selasa, 14 November 2023.

Korban bernama Aldi terseret arus hingga tenggelam usai diduga hendak mandi di Sungai Siak.

"Tim SAR Pekanbaru sudah bergerak ke lokasi melakukan upaya pencarian dan pertolongan menggunakan alat aqua eye," ujar Kepala Kantor SAR Pekanbaru, Budi Cahyadi, Selasa, 14 November 2023.

#riauonline #bocahtenggelam #sungaisiak #aquaeye

Dianjurkan