Tinggalkan Level 6.700 IHSG Anjlok Diatas 1%

  • 7 months ago
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) jatuh 1,12% ke level 6.676,292 di sesi I Rabu (01/10). IDX-Health turun 4,01% dan IDX-Energy 2,67% di tengah rilis kinerja Kuartal III 2023 kurang mengembirakan. Khusus IDX-Energy pelemahan juga terdampak harga batu bara yang turun ke level terendah 2 tahun.

Dari dalam negeri, PMI Manufaktur Indonesia Oktober 2023 berada di level 51,5, dibandingkan di September 2023 di 52,3, namun masih ekspansi. Sementara dari Global pelaku pasar masih menantikan kebijakan suku bunga terbaru The Fed Kamis pekan ini.