Pmi Gelar Edukasi Simulasi Bencana Bagi Anak Usia Dini
  • 6 bulan yang lalu
SUKABUMI, KOMPAS.TV - Palang Merah Indonesia Kota Sukabumi, menggelar kegiatan edukasi dan simulasi bencana gempa untuk anak anak usia dini. Kegiatan ini dalam upaya pengurangan resiko bencana pada anak-anak. Oleh karena itu, pengenalan ini sangat penting dalam upaya Mitigasi dan Kesiapsiagaan Bencana. Pendidikan Kesiapsiagaan Bencana untuk anak anak sejak dini di lingkungan sekolah dan seluruh warga belajar penting dilakukaan secara rutin.

Sekaligus membangun dan memperkuat jaringan kerja dan kemitraan dalam rangka sinergi komitmen melaksanakan Program Kemanusiaan. Kegiatan pengenalan ini akan dilakukan secara rutin oleh PMI Kota Sukabumi, untuk anak anak dalam upaya pengurangan resiko bencana yang ada di wilayahnya.



Sahabat Kompas TV Sukabumi! Jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Sukabumi, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live.

Sosial Media Kompas TV Sukabumi:
YouTube : https://www.youtube.com/c/KompasTVSukabumi/videos
Instagram : https://www.instagram.com/kompastvsukabumi
Facebook : https://www.facebook.com/redaksikompastvsukabumi
Twitter : @ktvsukabumia

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/447133/pmi-gelar-edukasi-simulasi-bencana-bagi-anak-usia-dini