Kisah Rahmat, Seorang Bocah 11 Tahun di Kota Aceh Berjuang Rawat Ayahnya yang Sakit

  • 8 bulan yang lalu
ACEH, KOMPAS.TV - Sejak ibunya meninggal dunia, Rahmat seorang bocah berusia 11 tahun di Kota Lhokseumawe, Aceh, berjuang merawat ayahnya yang sakit.

Kondisi membuat Rahmat tumbuh menjadi anak yang mandiri.

Dengan gesit, ia mengurus pendaftaran BPJS kesehatan ayahnya.

Rahmat ingin ayahnya segera sembuh, bisa mengantarkannya ke sekolah setiap hari, dan mendampinginya meraih cita-cita menjadi seorang polisi.

Baca Juga Kisah Irfan Jauhari Sebelum Masuk Timnas: Perjuangan Ayah dan Mental Tak Mau Kalah di https://www.kompas.tv/video/408479/kisah-irfan-jauhari-sebelum-masuk-timnas-perjuangan-ayah-dan-mental-tak-mau-kalah



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/440435/kisah-rahmat-seorang-bocah-11-tahun-di-kota-aceh-berjuang-rawat-ayahnya-yang-sakit

Dianjurkan