Minta Semua Pihak Ciptakan Pemilu Damai, Mahfud MD: Jangan Sampai Ditunda Sehari pun

  • 10 bulan yang lalu
KOMPAS.TV - Kemenko Polhukam, menggelar "Senandung Pemilu Damai" untuk menjaga kedamaian, di tahun politik.

Diharapkan, semua pihak bisa bekerjasama menyukseskan hajatan demokrasi, lima tahun sekali ini.

Kemenko Polhukam mengajak berbagai pihak untuk menjaga agar rangkaian Pemilihan Umum 2024, bisa berjalan aman dan damai.

Baca Juga Senang Gibran Jadi Juru Kampanye, Ganjar: Rencananya Mas Gibran Ikut Saya Jalan-Jalan di https://www.kompas.tv/video/427170/senang-gibran-jadi-juru-kampanye-ganjar-rencananya-mas-gibran-ikut-saya-jalan-jalan

Menkopolhukam, Mahfud MD mengatakan tujuan "Senandung Pemilu Damai" adalah untuk mewujudkan demokrasi yang berintegritas, berkualitas, dan bermartabat.

Ia juga menyebut, sejauh ini suasana di tahun politik sangat baik sehingga harus terus dijaga hingga seluruh rangkaian pesta demokrasi berakhir.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/427182/minta-semua-pihak-ciptakan-pemilu-damai-mahfud-md-jangan-sampai-ditunda-sehari-pun

Dianjurkan