Mengenal Ararem, Tradisi Antar Mas Kawin Suku Biak Kekayaan Budaya Papua

  • 10 bulan yang lalu
Tanah Papua tak hanya memiliki keindahan alamnya saja. Papua juga memiliki tradisi adat dan budaya yang mempesona. Salah satunya adalah tradisi ararem atau tradisi pembayaran mas kawin. Tradisi ini sudah berlangsung secara turun temurun dari masyarakat adat Suku Biak.

Dianjurkan