Pengamat Musik: Dibanding War Tiket, Sistem Undian Lebih Efektif

  • tahun lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Konser Coldplay masih 5 bulan lagi ngewarnya juga udah selesai dari minggu-minggu lalu.

Tapi konser ini masih aja jadi perbincangan masyarakat. Apalagi saat war tiket Coldplay banyak pihak yang kecewa karena kalah dalam war, belum lagi masalah calo dan penipuan tiket.

Pengamat Musik Nuran Wibisono mengatakan, setelah war tiket Coldplay banyak orang yang mengemukakan tiket undian sistem lotre.

Menurut Nuran sistem tiket undian layak dicoba di Indonesia. Karena lebih fair, efektif, dan efesien.

Baca Juga Soal Konser Musik di Indonesia, Pengamat: War Tiket Tidak Fair di https://www.kompas.tv/video/420782/soal-konser-musik-di-indonesia-pengamat-war-tiket-tidak-fair



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/420795/pengamat-musik-dibanding-war-tiket-sistem-undian-lebih-efektif

Dianjurkan