Migor Subsidi di Gowa Langka, IRT Gunakan Minyak Goreng Curah

  • last year

Sudah sebulan terakhir pasokan minyak goreng bersubsidi di Gowa, Sulawesi Selatan, langka. Kelangkaan tersebut mengakibatkan harganya naik melebihi harga yang ditetapkan oleh pemerintah.

 

Hal ini membuat ibu rumah tangga dan pemilik usaha kecil beralih menggunakan minyak goreng curah.

 

Kontributor: Bugma

Recommended