Diduga Korsleting Listrik, Sebuah Rumah Dua Lantai di Ponorogo Ludes Terbakar
  • tahun lalu
PONOROGO, KOMPAS.TV - Sebuah rumah dua lantai di Ponorogo Jawa Timur ludes terbakar.

Kobaran api semakin membesar dan menghanguskan seluruh bangunan rumah dua lantai di Ponorogo.

Api berhasil dipadamkan setelah 4 unit mobil pemadam kebakaran dan BPBD Ponorogo diterjunkan ke lokasi.

Kebakaran diduga berasal dari korsleting listrik pada setrika.

Peristiwa ini dalam penanganan Polsek Kota Ponorogo.

Baca Juga Banjir Melanda Kota Semarang, Warga Keluhkan Aktivitas Terganggu dan Bantuan Makanan Tidak Merata di https://www.kompas.tv/article/363976/banjir-melanda-kota-semarang-warga-keluhkan-aktivitas-terganggu-dan-bantuan-makanan-tidak-merata

___

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Yuk, subscribe channel youtube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.

Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/363978/diduga-korsleting-listrik-sebuah-rumah-dua-lantai-di-ponorogo-ludes-terbakar
Dianjurkan