Balik Kanan Draf Undang-Undang Anti-Kekerasan Seksual | Opini Tempo

  • 2 years ago
TEMPO.CO - Kekerasan Seksual naik drastis di masa pandemi Covid-19. Pembahasan RUU Penghapusan Kekerasan Seksual di DPR, menemui jalan buntu.

Darurat kekerasan seksual tak juga menggugah Dewan Perwakilan Rakyat dan pemerintah untuk mengesahkan undang-undang pencegahan kekerasan seksual. Dengan berbagai dalih, DPR menunda-nunda pembahasannya meskipun korban terus berjatuhan.

Komnas Perempuan dan sejumlah pegiat kesetaraan gender sejak sepuluh tahun lalu telah meneriakkan isu ini. Komnas pula yang menggodok naskah akademiknya sepanjang 2012 hingga 2015 dan menyampaikan drafnya ke DPR pada 2016.

Subscribe: https://www.youtube.com/c/tempovideochannel

Official Website: https://www.tempo.co
Official Video Channel on Website: https://video.tempo.co
Facebook: https://www.facebook.com/TempoMedia
Instagram:https://www.instagram.com/tempodotco/
Twitter: https://twitter.com/tempodotco