PON 2016: Cabang Renang Sumbang Medali Perak bagi Sulsel

  • 2 years ago
Pada cabang olahraga renang Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX Jawa Barat 2016, Muhammad Alamzah menyumbangkan medali perak bagi kontingen Sulsel setelah mencatat waktu terbaik kedua dan finish kedua di GOR UPI Bandung,Jawa Barat.