Diterjang Derasnya Air Sungai, Jembatan Antardusun di Jember Ambruk, 800 Keluarga Terisolasi!

  • 2 tahun yang lalu
JEMBER, KOMPAS.TV - Sebuah jembatan penghubung antar dusun di Jember, Jawa Timur, ambruk diterjang derasnya air sungai.

Beton pondasi di dua sisi bantaran sungai ambrol dan kerangka jembatan yang terbuat dari besi putus hingga sebagian terbawa derasnya arus sungai.

Sekitar 800 keluarga di dua dusun terisolasi setelah jembatan terputus.

Baca Juga Bahaya Obat Sirop, Dinkes dan Satresnarkoba Polres Serang Sidak Sejumlah Apotek! di https://www.kompas.tv/article/342321/bahaya-obat-sirop-dinkes-dan-satresnarkoba-polres-serang-sidak-sejumlah-apotek

___

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Yuk, subscribe channel youtube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.

Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/342323/diterjang-derasnya-air-sungai-jembatan-antardusun-di-jember-ambruk-800-keluarga-terisolasi

Dianjurkan