Melangkah ke depan

  • 2 tahun yang lalu
Segala sesuatu memang harus ada yang memulainya. Jika anda ingin sesuatu paling tidak melakukan perubahan dalam hidup dan kehidupan maka mau tidak mau anda harus berani melangkah ke depan. Yang kesemuanya itu hanya berawal dari langkah kecil namun pertahankan kesinambungan dan ritmenya agar anda tetap konsekuen dalam mengarungi hidup ini. Hidup tidak hanya dijalani tapi hidup juga adalah pilihan. Maka pilihlah kehidupanmu dengan memulai satu pijakan kecil kedepan. Adalah ketidak biasaan lah yang akan menghambat langkah berikutnya. Namun percayalah seiring waktu anda akan jadi terbiasa, dan tentu saja anda akan menikmati nya.

Dianjurkan