250.000 Muslim Palestina Gelar Shalat Lailatul Qadar di Tengah Ketegangan dengan Israel

  • 2 tahun yang lalu
JERUSALEM. KOMPAS.TV - Sebanyak 250.000 muslim Palestina berkumpul di Masjid Al Aqsa, Jerusalem, Israel, Rabu malam waktu setempat.

Umat muslim Palestina tengah melaksanan shalat di malam ke-27 ramadan yang diyakini sebagai malam istimewa bagi umat muslim.

Baca Juga Arab Saudi di Dewan Keamanan PBB Kembali Desak Pembentukan Negara Palestina Merdeka yang Berdaulat di https://www.kompas.tv/article/284120/arab-saudi-di-dewan-keamanan-pbb-kembali-desak-pembentukan-negara-palestina-merdeka-yang-berdaulat

Shalat ini dilangsungkan di tengah ketegangan yang meningkat antara Israel dengan Palestina, setelah terjadi beberapa kali kekerasan aparat disertai penangkapan warga Palestina.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/284437/250-000-muslim-palestina-gelar-shalat-lailatul-qadar-di-tengah-ketegangan-dengan-israel

Dianjurkan