Lawar Nyawan, Kuliner Bali Tempo Dulu yang Dipercaya Sembuhkan Beragam Penyakit

  • 2 tahun yang lalu
Bagi anda penyuka kuliner ekstrim, cobalah datang ke warung rumahan di desa Sangeh, Abiansemal Badung, Bali.

Disini terdapat kuliner unik yaitu Lawar Nyawan yang menggunakan lebah madu sebagai bahan dasar daging olahannya.

Berbahan dasar lebah madu yang diambil dari anak lebah atau lebah remaja yang bisa diolah menjadi makanan.

Untuk satu porsi Lawar Nyawan lengkap dengan nasi, sate lilit, kacang goreng serta jamur krispi dibandrol seharga empat puluh ribu rupiah.

Kontributor: Bagus Alit
Penulis Naskah: Erlangga Agung Asmoro

Dianjurkan