Penerbangan Luar Angkasa Komersil Pertama di Dunia

  • 3 tahun yang lalu
Wisata luar angkasa telah dimulai. Seorang miliarder asal Inggris, Richard Branson dan perusahaannya, Virgin Galactic, berhasil melakukan penerbangan luar angkasa untuk pertama kalinya.

Pekan depan, tepatnya Selasa 20 Juli 2021, pendiri Amazon Jeff Bezos juga direncanakan akan menguji coba roket Blue Origin-nya. Setelah itu, pada September mendatang Elon Musk dan SpaceX-nya akan melakukan uji terbang. (DW Indonesia)

#VirginGalactic #WisataLuarAngkasa #LuarAngkasa
==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter:https://twitter.com/suaradotcom