Dinkes Pekanbaru Tarik Seluruh Vaksin Di Rumah Sakit

  • 3 tahun yang lalu
Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru Memerintahkan Seluruh Rumah Sakit Untuk Mengembalikan Vaksin Covid 19 Ke Upt Instalasi Farmasi Kesehatan. Hal Ini Sebagai Evaluasi Adanya Ketidak Cocokkan Data.

Melalui Surat Nomor 441 Dinkes-SD/VI/2021/2543/ Tanggal Tujuh Juni 2021 Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru Memerintahkan Pengembalian Vaksin Covid 19 Yang Berada Di Seluruh Rumah Sakit Di Kota Pekanbaru.

Surat Yang Di Tanda Tangani Oleh Kepala Bidang Sumber Daya Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru Sebagai Evaluasi Karena Adanya Ketidak Sesuai Data. Dimana Jumlah Vaksin Yang Disuntikan Tidak Sesuai Dengan Data Yang Di Terima Oleh Dinas Kesehatan.

Menurut Pelaksana Tugas Kepala Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru Arnaldo Eka Putra Penarikkan Vaksin Sebagai Langkah Pendataan Ulang Kembali Agar Ada Kesesuaian Jumlah. Sejauh Ini Yang Sudah Di Tarik Sekitar 619 Vial Atau 6.190 Dosis Vaksin Covid 19 Dari Rumah Sakit Swasta/ Dan Bertahap Secara Keseluruhan

Arnaldo Menambahkan Ketidak Cocokan Data Akan Menyulitkan Permintaan Penambahan Vaksin Berikutnya Untuk Wilayah Kota Pekanbaru. Saat Ini Vaksin Di Pekanbaru Sudah Mulai Habis Namun Dalam Data Masih Ad

Dianjurkan