Lebih Setahun Belajar Online,Sekolah Dasar Di Bone Bolango Dibuka

  • 3 tahun yang lalu
GORONTALO, KOMPAS.TV - Sekolah tatap muka di kabupaten bone bolango , gorontalo mulai digelar, Sekolah tatap muka digelar terbatas dengan penerapan protokol kesehatan .

Penerapan prtokol kesehatan jadi yang utama , saat sekolah tatap muka mulai di gelar di kabupaten bone bolango,gorontalo .

Siswa yang datang wajib memakai masker dan juga mencuci tangan . Selain itu , jumlah siswa di dalam kelas juga dibatasi , hanya setengah dari jumlah siswa yanga ada .

Kebijakan pembukaan sekolah tatap muka diambil setelah kabupaten ini masuk zona hijau .


#sekolah
#tatapmuka
#dinaspendidikan

Dianjurkan