Para imigran ilegal yang menjadi YouTuber_ 'Jangan ikuti jejak kami' -

  • 3 tahun yang lalu
Di antara perjalanan diam-diam untuk menyelinap masuk ke Uni Eropa secara ilegal, para imigran asal Maroko merekam dan mengunggah aktivitas tersebut ke YouTube.

Video-video yang mereka unggah bahkan sudah ditonton jutaan kali.

Tidak sedikit dari mereka yang tertahan di perbatasan dan harus mencari jalur lain yang lebih berbahaya. Bahkan mereka pun pernah merasakan hukuman penjara. (BBC Indonesia)

Dianjurkan