70% Penduduk Perlu Divaksin Kalau Mau Herd Immunity Tercapai | Narasi Newsroom

  • 3 tahun yang lalu
Herd Immunity? Apa Syaratnya?

Istilah herd immunity sempat populer beberapa waktu terakhir. Herd immunity disebut-sebut sebagai cara yang dapat menyetop penyebaran COVID-19.

Tahukah kamu untuk mencapai kekebalan antibodi kita harus memvaksin paling tidak 60-70% populasi. Itu artinya, harus ada 160 sampai 187 juta penduduk Indonesia yang divaksin.

Apa sebenarnya Herd immunity? Apa pula syaratnya?

(Narasi)

Subscribe Newsletter Newsroom untuk update informasi terkini dari Narasi juga ya. Klik link http://bit.ly/newsletter-newsroom

Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share video ini.

Tonton konten video-video lainnya di https://www.narasi.tv

Follow:
https://www.instagram.com/narasi.tv
https://www.facebook.com/narasi.tv
https://twitter.com/narasitv

Konten video dan YouTube Channel ini adalah bagian dari Narasi.

Dianjurkan