GoPot- Upaya melestarikan wayang Potehi, seni pertunjukkan berusia 3000 tahun

  • 4 tahun yang lalu
Sejumlah seniman wayang Potehi berusaha bertahan di tengah keadaan yang membuat mereka sepi manggung.

Wayang Potehi masuk ke Indonesia sejak abad ke-17. Namun minimnya regenerasi membuat seni ini kurang dikenal oleh kaum muda, terutama di luar etnis Tionghoa.

“Wayang potehi mudah-mudahan bisa kembali seperti dahulu. Bisa lebih dikenal oleh masyarakat, bisa merasakan lagi keadaan ditonton orang banyak,” kata seniman wayang Potehi. (BBC Indonesia)

Dianjurkan