Lawan Praktik Korupsi di Hukum Indonesia - Opini Budiman Eps. 20

  • 4 tahun yang lalu
Dalam kasus Djoko Tjandra, praktik mafia itu terang benderang. Ada unsur kepolisian, ada advokat, ada jaksa, ada pengusaha, yang jadi kaki tangan.