Usai RDP, Komisi III DPR Tinjau Rutan KPK cabang K-4

  • 4 tahun yang lalu
Ketua Komisi III DPR RI Herman Hery mengatakan usai melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama pimpinan KPK, pihaknya langsung melakukan kunjungan ke rumah tahanan cabang K-4, tempat para tahanan korupsi.

Link terkait:
https://www.suara.com/news/2020/07/07/175706/usai-rapat-tertutup-dengan-firli-bahuri-komisi-iii-dpr-tinjau-rutan-kpk

"Kami ingin lihat Gedung KPK yang baru saja jadi, sebagian besar anggota komisi III juga baru periode sekarang ingin tahu seperti apa KPK hanya lewat di depan saja. Bentuk sel seperti apa sehingga kita sebagai komisi III perlu melihat fasilitas yang ada di KPK," kata Herman di usai RDP secara tertutup di Gedung Merah Putih KPK, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (7/7/2020).

Herman menegaskan ketika melihat kondisi kamar tahanan di rutan K-4, tak sama sekali bertemu secara langsung para tahanan maupun adanya kepentingan dengan tahanan.
Selengkapnya dalam video ini.

#DPR #KPK

Video Editor: Dewi Yuliantini
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Dianjurkan