Pemakaian Kantong Plastik Sekali Pakai Mungkinkah Berkurang?

  • 4 tahun yang lalu
Kantong plastik sekali pakai pemakaiannya sulit untuk dihindari. Sehari-hari kita sudah sangat bergantung pada pembungkus berbahan polimer itu.

Di Pakistan misalnya, setiap tahun digunakan sekitar 55 miliar kantong plastik sekali pakai. Dampaknya, tak hanya sampah menumpuk, namun saluran air juga tersumbat dan mengakibatkan banjir.

Mengurangi plastik sekali pakai sulit karena konsumen sudah terbiasa mendapat kantong kresek gratis saat berbelanja. Memilah sampah juga tidak membawa dampak karena sampah kembali dicampur di TPA. Apa yang bisa dilakukan agar pemakaian kantong plastik sekali pakai bisa berkurang? Selengkapnya, tonton dalam video ini. (DW Indonesia)

#KantongPlastikSekaliPakai #KantongPlastik #Pakistan

==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Dianjurkan