Petani Keluhkan Murahnya Sayur Dintegah Pandemi

  • 4 tahun yang lalu
PAREPARE, KOMPAS.TV - Petani sayur di kota parepare,sulawesi selatan,mengeluhkan murahnya harga sayur mayur ditengah pandemi korona.mereka pun butuh bantuan sembako dari pemerintah.

Puluhan petani di kebun sayur,kelurahan bumi indah,kecamatan soreang,kota parepare,sulawsi selatan.mengeluhkan harga sayur ditengah pandemi korona,kian hari kian murah.sementara harga bibit dan pupuk kian naik.



Harga sayur satu ikat kini dijual petani rp.2.000 yang sebelumnya rp.3.000.sementara harga bibit dan pupuk sayur kian naik.harga bibit kangkung dibeli petani rp. 46.000 yang dulunya rp. 25.000 ribu.



Sementara itu.pemerintah kota parepare,sulawesi selatan,telah menganggarkan alokasi anggaran pandemi korona sebersar rp. 8, 3 miliiar.namun sebagian masyarakat belum mendapatkan bantuan ditengah pandemi korona.

Harga sayur mayur turun.kami belum juga mendapat bantuan pemerintah.
#COVID19
#CORONA
#petanisayur