Cegah Corona, DKI Jakarta Sediakan Fasilitas Mencuci Tangan
  • 4 tahun yang lalu
Dalam upaya pencegahan virus corona atau Covid-19, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menyediakan fasilitas mencuci tangan yang telah dilengkapi dengan wastafel, air mengalir dan sabun cuci tangan.

Link Terkait: https://www.suara.com/health/2020/04/02/070000/sering-lupa-keringkan-tangan-sama-pentingnya-untuk-cegah-covid-19

https://www.suara.com/foto/2020/03/23/161448/cegah-corona-dki-sediakan-fasilitas-cuci-tangan-di-tempat-umum

Wabah virus corona atau Covid-19 semakin menyebar di Indonesia termasuk DKI Jakarta. Berbagai kebijakan serta anjuran untuk menerapkan hidup bersih telah diberikan oleh pemerintah pusat maupun daerah kepada masyarakat, guna menahan penyebaran Covid-19.

Dalam upaya pencegahan virus corona atau Covid-19, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menyediakan fasilitas mencuci tangan yang telah dilengkapi dengan wastafel, air mengalir dan sabun cuci tangan.

Fasilitas ini terdapat di beberapa titik ruang publik di Jakarta, seperti di halte bus TransJakarta hingga stasiun MRT. Selengkapnya simak video di atas.

#FasilitasMencuciTangan #DKIJakarta

Video Editor: Suciati
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
Dianjurkan