Gerhana Matahari Cincin, Kemenag Siapkan 500 Kacamata untuk Masyarakat di Siak

  • 4 tahun yang lalu
Fenomena langka gerhana matahari cincin terjadi hari ini (26/12). Gerhana matahari dapat diamati secara penuh di enam provinsi di Indonesia. LAPAN memprediksi kabupaten Siak, Riau akan menjadi lokasi yang paling ideal untuk menyaksikan gerhana matahari cincin. Selain itu di Siak, Riau warga juga sedang bersiap menyaksikan gerhana ini. Kemenag menyiapkan 500 buah kacamata kepada sejumlah masyarakat yang ingin melihat langsung fenomena ini
Gerhana Matahari Cincin, Kemenag Siapkan 500 Kacamata untuk Masyarakat di Siak