Udara Buruk di Pekanbaru, Siswa Sekolah Diliburkan

  • 5 tahun yang lalu
Kabut asap pekat dan tebal yang menyelimuti Kota Palangkaraya, juga memaksa pemerintah setempat meliburkan siswa hingga 3 hari kedepan. Buruknya kualitas udara di Palangkaraya membuat siswa terancam terkena Infeksi Saluran Pernapasan Akut atau ISPA.

Pada sepekan lalu, terdeteksi 27 titik api di Riau. Kota Pekanbaru, ibu kota Provinsi Riau, masih diselimuti asap tipis dengan jarak pandang 1 kilometer pukul 07.00 WIB dan 2,2 km pada pukul 10.00 WIB.

Dianjurkan