Mengunjungi Pulau Rinca, Bagian TN Komodo yang Hendak Ditutup

  • 5 tahun yang lalu
Pulau Rinca adalah satu dari tiga pulau besar di Taman Nasional Komodo di Nusa Tenggara Timur (NTT). Pulau Rinca menjadi rumah bagi setidaknya 1.000 komodo, satwa yang dilindungi dan terancam punah. Seperti apa kondisi di Pulau Rinca? Tonton video berikut ini.